Misteri dan Keajaiban Pura Tirta Empul: Pesona Keagungan Bali

Pura Tirta Empul Tampak Siring adalah salah satu tempat suci paling terkenal di Bali. Terkenal dengan sumber air suci yang diyakini mempunyai khasiat penyembuhan dan kesucian . Terletak di kampung Tampak Siring, Kabupaten Gianyar, pura ini menjadi tempat ziarah signifikan bagi penganut Hindu Bali serta menarik minat wisatawan dari berbagai belahan dunia yang hendak menghayati …

Lanjutkan membaca Misteri dan Keajaiban Pura Tirta Empul: Pesona Keagungan Bali